Kedatangan Maurizio Sarri pun bahkan masih membutuhkan waktu untuk Chelsea agar mereka bisa menyatu secara hubungan maupun taktik. Yang lebih sialnya mereka harus kehilangan kiper andalan mereka yakni Thibaut Courtois yang harus meninggalkan klub ke Real Madrid.
Kepergian Courtois sendiri menjadi sebuah pukulan telah bagi para pendukung The Blues. Mengingat kiper asal Belgia itu merupakan salah satu kiper terbaik di dunia saat ini setelah memenangkan sarung tangan emas di ajang pertandingan Piala Dunia 2018.
Meski sudah mendatangkan Keppa Azribalaga dari Bilbao tidak membuat posisi penjaga gawang Chelsea aman, kita harus mengakui jika kehadiran Keppa tidak bisa langsung dimainkan ia harus menyesuaikan atmosfer di Liga Primer Inggris yang merupakan kompetisi terbaik dunia.
Sayangnya Sarri belum bisa membenahi penyerang yang ia miliki, sempat di kaitkan dengan Gonzalo Higuain untuk bereuni denganya dei London, tapi management Chelsea enggan mengeluarkan uang mereka untuk menebus pemain berusia 31 tahun itu mengingat usiaanya yang sudah tidak mudah.
Mungkin sektor penyerangan lah yang akan menjadi titik lemah musim ini bagi Chelsea apalagi musim lalu permaslaahan tersebut merukan hal yang begitu fatal dan musim ini Sarri gagal menyelesaikan lini serangnya dengan mendatangkan banyak penyerang jika ingin bersaing di kompetisi ini.
Bisa dikatakan musim ini tidak jauh berbeda dengan musim lalu jika di bandingkan dengan lini serang mereka.